Semarakkan HUT Ke-79 TNI, Koramil 0811/12 Bancar Ikuti Tournament Bola Voly Sembungin Cup III tahun 2024

    Semarakkan HUT Ke-79 TNI, Koramil 0811/12 Bancar Ikuti Tournament Bola Voly Sembungin Cup III tahun 2024

    TUBAN – Sebanyak 16 tim dari wilayah Kabupaten Tuban berlomba mengikuti Turnamen Bola Voli Sembungin Cup III tahun 2024. Dalam rangka memeriahkan Semarak Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia HUT TNI Ke 79, yang digelar (19/09) malam di lapangan Bola Voli Dusun Trapet Desa Sembungin Kecamatan Bancar Kabupaten Tuban. Jum’at (20/09/2024) .

    Dalam pelaksanaan tersebut tim Bola Voli dari Koramil 0811/12 Bancar Kodim 0811 Tuban besutan Kapten Arh Ali Mubdi ikut serta meramaikan dalam babak penyisihan grup bertemu dengan tim AVJ Jatirogo yang notabene tim yang menjadi lawan kuat pada saat pertandingan berlangsung. Dengan kemenangan 3-0 untuk Tim Bola Voli Koramil 0811/12 Bancar.

    Danramil 0811/12 Bancar, Kapten Arh Ali Mubdi dalam kesempatan mengatakan bahwa dengan memberikan semangat dan motivasi kepada tim Koramil 0811/12 Bancar, agar menampilkan permainan terbaik dan selalu menjunjung tinggj sportivitas dalam bermain.

    “Semoga dengan adanya turnamen ini dapat digunakan untuk mengasah kemampuan mental untuk bertanding di event-event turnamen selanjutnya”, Ucap Danramil 12/Bancar.

    Lanjutnya, Turnamen Bola Voli ini, selain dapat memupuk sinergitas antar Tim Bola Voli lokal di wilayah Kab. Tuban dan juga dapat mengajarkan kita banyak hal, tidak hanya kekuatan fisik saja, namun cara tehnik, skill maupun strategi dan kekompakkan perlu ditonjolkan.

    Pada pelaksanaan kali ini, yang kita petik sebuah nilai Kekompakkan dan kebersamaan sebuah tim yang menjadikan sarana persatuan, persaudaraan dengan tujuan sama – sama meningkatkan prestasi olah raga sikulit bundar sehingga dapat menghibur penonton yang sedang menyaksikan.

    Dalam pertandingan kali ini suporter Koramil 0811/12 Bancar sangat antusias dalam memberikan semangat kepada Tim Bola Voli Koramil 0811/12 Bancar saat pertandingan Bola Voli Sembungin Cup III tahun 2024 berlangsung tertib dan aman.

    Terlihat hadir dalam pertandingan tersebut, Bati Tuud Peltu Son Haji beserta anggota Koramil 0811/12 Bancar yang tergabung dalam tim bola voli dan suporter, Kades Sembungin, Babinsa Desa Sembungin, Para Perangkat Desa Sembungin, Panitia Turnamen Bola Voli Sembungin Cup III 2024, Tim bola voli AVJ Jatirogo, Serta para penonton dan warga masyarakat Desa Sembungin dan sekitarnya berjumlah ± 200 orang. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Terjadinya Kekerasan Dan Anti Bullying...

    Artikel Berikutnya

    Jelang HUT Ke-79 TNI, Anak Prajurit Kodim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    BINUS Online Raih Predikat Kampus Online Terbaik di Indonesia dan Pengakuan Global di Tahun 2024
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Kapuskes TNI Pimpin Syukuran HUT ke-56 Puskes TNI
    Tony Rosyid: Tinggalkan Anies, Suara PKS Makin Jeblok
    Sambut Hari Juang TNI AD Ke-79, Kodim 1710/Mimika Selenggarakan Bakti Sosial Pembuatan Layanan Dokumen Adminduk
    Guna Meningkatkan Keamanan Dan Ketertiban Di Wilayah Binaan, Danramil 0811/12 Bancar Hadiri Konferensi Kepala Desa
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Pekan Olahraga Wanita Provinsi Jatim 2024, Atlit Putri Anggota Kodim 0811/Tuban Raih Prestasi Juara 2 Di Ajang Lomba Tolak Peluru
    Gerak Cepat Babinsa Tuban Koramil 0811/06 Plumpang Bersama Instansi Lain Dan Masyarakat Perbaiki Tanggul Jebol
    Tingkatkan Semangat Kebangsaan, Anggota Kodim 0811/Tuban Latihkan Dasar Peraturan Baris Berbaris SMPN 1 Semanding
    Babinsa Koramil 0811/08 Sidang Tinjau Lokasi Penanaman Padi Yang Bebas Banjir
    Guna Meningkatkan Keamanan Dan Ketertiban Di Wilayah Binaan, Danramil 0811/12 Bancar Hadiri Konferensi Kepala Desa
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Tingkatkan Semangat Kebangsaan, Anggota Kodim 0811/Tuban Latihkan Dasar Peraturan Baris Berbaris SMPN 1 Semanding
    Pekan Olahraga Wanita Provinsi Jatim 2024, Atlit Putri Anggota Kodim 0811/Tuban Raih Prestasi Juara 2 Di Ajang Lomba Tolak Peluru
    Tekan Penyebaran PMK Di Wilayah, Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Tuban Bersama Tim Nakes Vaksinasi Hewan Ternak
    Tanamkan Jiwa Nasionalisme, Danramil 0811/07 Soko Gencarkan Wasbang Di SDN 1 Sokosari
    Dandim 0811/Tuban Terima Piagam Penghargaan Penyertifikatan Tanah Dari Pangdam V/Brawijaya
    Manunggal Dengan Rakyat, Babinsa Tuban Koramil 0811/14 Kerek Gotong Royong Membuat Pelebaran Jalan Poros
    Peringati HUT Persit KCK Ke-78, Kodim 0811 Tuban Gelar Donor Darah

    Ikuti Kami